Pada tanggal 28 Desember 2018 telah dilaksanakan Pelantikan Anggota Badan Permusyawaratan Desa (BPD) Desa Gandasari Kecamatan Katapang Kabupaten Bandung. Camat Katapang Drs. H. Hidayat Ramdan, melaksanakan pengangkatan Sumpah dan Kata-kata pelantikan BPD Desa Gandasari untuk mas bhakti 2018-2024.
Susunan Organisasi BPD Gandasari yang dilantik adalah Ketua Drs. H. JAMJAM ERAWAN, Wakil Ketua HEN-HEN EPI, Sekretaris Drs. Mohammad Suprapto, SPd., MMPd., Anggota terdiri dari 6 orang yaitu MAMAY KUSMAYA, ASEP TEDI PERMANA, SPd., EKA PURBASETA, SSos., ...